FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA PERUSAHAAN SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2020-2023

Authors

  • Yuria Mendra
  • Putu Wenny Saitri

Keywords:

Return on asset, Liquidity, Leverage,Company Size, Board Of Commissioners Size, Corporate Social Responsibility,

Abstract

Corporate Social Responsibility merupakan tindakan dalam bisnis yang dimana suatu perusahaan wajib melakukan tanggung jawab sosial. Corporate Social Responsibility adalah aspek krusial perusahaan untuk melakukan tanggung jawab terhadap lingkungan serta masyarakat, sehingga menjadi gagasan yang mengakibatkan perusahaan tidak lagi dihadapkan pada tanggung jawab perusahaan yang fokus pada single bottom line, yaitu nilai perusahaan (corporate value) namun tanggung jawab perusahaan juga wajib fokus di triple bottom lines yaitu mementingkan persoalan sosial serta lingkungan, bukan menjadi entitas yang mementingkan dirinya sendiri melainkan sebuah entitas yang wajib melakukan adaptasi budaya dengan lingkungan sosialnya sesuai dengan prinsip. Praktik corporate social responsibility menerima perhatian yang relatif besar, yang berarti terdapat faktor yang mempengaruhi corporate social responsibility. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan memperoleh bukti empiris pengaruh return on asset, likuiditas, leverage, ukuran perusahaan dan ukuran dewan komisaris terhadap pengungkapan corporate social responsibility pada perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di BEI Tahun 2020-2023. Populasi penelitian adalah perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di BEI Tahun 2020-2023. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 25 perusahaan sektor industri barang konsumsi yang ditentukan berdasarkan metode purposive sampling. Alat analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah multiple regression. Hasil penelitian menunjukkan bahwa return on asset, likuiditas, leverage, ukuran perusahaan dan ukuran dewan komisaris berpengaruh positif terhadap pengungkapan corporate social responsibility. Penelitian selanjutnya dapat mengembangkan penelitian ini dengan menggunakan variabel lain yang secara teori yang mempunyai pengaruh terhadap pengungkapan corporate social responsibility seperti kepemilikan manajemen, tipe industri, good corporate government, dan lain-lain.

References

Agnes Sawir. (2005). Analisis Kinerja Keuangan dan Perencanaan Keuangan. PT Gramedia Pustaka Utama.

Andriana, I. K. G. S. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage Dan Kepemilikan Saham Publik Pada Pengungkapan Corporate Social Responsibility. E-Jurnal Akuntansi, 111–127.

Dina Gledis. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Perusahaan, Profitabilitas, dan Leverage Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR). Jurnal Manajemen Dan Akuntansi.

Fitrisia, F. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Growth dan Media Exposure Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility. STATERA: Jurnal Akuntansi Dan Keuangan.

Freeman, R. (2010). Strategic management: A stakeholder approach. https://books.google.com/books?hl=id&lr=&id=NpmA_qEiOpkC&oi=fnd&pg=PR5&dq=Freeman,+R.,+E.+(2010).+Strategic+management:+A+stakeholder+approach.+Cambridge+university+press:+Cambridge,+England,+United+Kingdom.&ots=62biD3K7NL&sig=1Gam1g1Ob9tRjNTPxsXcBAUclhA

Hadi, N. (2011). Corporate Social Responsibility (Graha Ilmu).

Ivon N. (2018). Pengaruh profitabilitas, leverage, ukuran perusahaan dan minimisasi risiko terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR). Jurnal Akademi Akuntansi.

Kasmir. (2012). Analisis Laporan Keuangan. Raja Grafindo Persada.

Minanari. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Manajemen Laba dan Kebijakan Deviden Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2015 - 2016).

Novita. (2017). Pengaruh Return On Asset (ROA), Debt To Equity Ratio (DER), Pertumbuhan Perusahaan Dan Ukuran Dewan Komisaris Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012. . Skripsi Universitas Maritim Raja Ali Haji.

Nugroho, M. N. dan A. Y. (2015). “Pengaruh Profitabilitas dan Mekanisme Corporate Governance Terhadap Pengungkapan CSR Perusahaan Terdaftar JII 2011-2013.” Accounting Analysis Journal.

Purwanto, A. (2011). Pengaruh tipe industri, ukuran perusahaan, profitabilitas, terhadap corporate social responsibility. Jurnal Akuntansi Dan Auditing, 8(1), 12–29.

Puti T. (2019). Pengaruh Return on Asset (ROA), Return on Equity (ROE) dan Ukuran Perusahaan Terhadap

Corporate Social Responsibility Disclosure. Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 7(2), 343–366.

Putri, T. (2020). Reaksi Pasar Modal Indonesia Terhadap Fluktuasi Kurs Rupiah Atas Pandemi Covid-19 (Studi Pada Perusahaan Yang Terdaftar Pada LQ45 Di Bursa Efek Indonesia. http://repository.ub.ac.id/183450/

Ratna S. (2018). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Proporsi Dewan Komisaris Independen, dan Kepemilikan Asing pada Pengungkapan Corporate Social Responsibility. E-Jurnal Akuntansi, 1826–1856.

Ratnasari, D. (2018). Evaluasi kinerja atas implementasi corporate social responsibility PT Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk. http://etheses.uin-malang.ac.id/10268/

Retnani, E. D. (2021). Pengaruh Leverage, Likuiditas dan Risk Minimization Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi (JIRA).

Safrin Marulitua, A. K. (2021). Pengaruh Likuiditas Dan Leverage Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2015-2019. Jurnal Akuntansi Dan Bisnis Krisnadwipayana.

Veres, M. S. H. D. dan A. C. S. (2013). Hubungan Mekanisme Good Corporate Governance dan Kualitas Kantor Akuntan Publik terhadap Konservatisme Akuntansi di Industri Perbankan Indonesia Periode 2009-2011. Jurnal Ilmiah Universitas Surabaya, 2(1).

Downloads

Published

2025-07-08

How to Cite

Yuria Mendra, & Saitri, P. W. (2025). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA PERUSAHAAN SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2020-2023. KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi, 17(1). Retrieved from https://www.ejournal.warmadewa.ac.id/index.php/krisna/article/view/12890