PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, KETAATAN ATURAN DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP KECENDERUNGAN KECURANGAN AKUNTANSI

Authors

  • Ni Kadek Pramesti Cahyani
  • Intan Saputrarini
  • A.A. Sri Purnami

Keywords:

Organizational Culture, Compliance with Accounting Rules, Internal Control, Tendencies in Accounting Fraud.

Abstract

Penelitian ini berjudul “Pengaruh Budaya Organisasi, Ketaatan Aturan Akuntansi dan Pengendalian Internal Terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Fraud) pada Lembaga Perkreditan Desa (LPD) di Kabupaten Gianyar”. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji secara empiris pengaruh masing-masing variabel yaitu: budaya organisasi, ketaatan aturan akuntansi dan pengendalian internal terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi (fraud) pada Lembaga Perkreditan Desa (LPD) di Kabupaten Gianyar. Populasi dalam penelitian ini adalah 270 LPD yang terdapat pada Kabupaten Gianyar. Penentuan sampel yang digunakan yaitu purposive sampling. Penelitian ini menggunakan data primer berupa kuesioner yang diukur dengan skala likert. Responden yang dijadikan sampel sebanyak 200 responden. Metode analisis data dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis budaya organisasi (X1) menunjukkan nilai koefisien regresi negatif sebesar 0,361 dengan signifikansi sebesar 0,000, ketaatan aturan akuntansi (X2) menunjukkan nilai koefisien regresi negatif sebesar 0,383 dengan signifikansi sebasar 0,000, dan pengendalian internal (X3) menunjukkan koefisien regresi negatif sebesar 0,122 dengan signifikansi sebesar 0,044. Berdasarkan hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa variabel budaya organisasi, ketaatan aturan akuntansi dan pengendalian internal berpengaruh negatif terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi (fraud) pada Lembaga Perkreditan Desa (LPD) di Kabupaten Gianyar.

References

Astuti, N. K. A. T., Dr. Edy Sujana, S.E., M. S. A., & I Gusti Ayu Purnamawati, S.E., M. S. A. (2017). Pengaruh Moralitas Individu, Ketaatan Aturan Akuntansi, dan Efektivitas Pengendalian Internal Terhadap Kecenderungan Kecurangan (Fraud) Akuntansi Pada Lembaga Perkreditan Desa Di Kabupaten Buleleng. E-Journal S1 Universitas Pendidikan Ganesha, (Vol:8 No:

Bali Post. (2022). Kasus-Dugaan-Korupsi-LPD-Belusung. Balipost.com. https://www.balipost.com/news/2022/02/10/250001/Kasus-Dugaan-Korupsi-LPD-Belusung,...html

Diyah, O. (2019). Pengaruh Pengendalian Internal, Asimentri Informasi dan Budaya Organisasi terhadap Kecurangan Akuntansi (studi Empiris OPD Kabupaten Temanggung). Skripsi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah MagelangProgram.

Djaelani, Y., & Zainuddin, Z. (2019). Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi. Jurnal Ekonomi, Akuntansi Dan Manajemen Multiparadigma (JEAMM), 1(1), 45–54.

https://doi.org/10.51182/jeamm.v1i1.1395

Eka Putra, I. P. A. P., & Latrini, M. Y. (2018). Pengaruh Pengendalian Internal, Budaya Organisasi, dan Moralitas pada Kecenderungan Kecurangan (Fraud) di LPD se-Kabupaten Gianyar. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 25, 2155. https://doi.org/10.24843/eja.2018.v25.i03.p20

Estikasari, I. P., & Adi, P. H. (2019). Ketaatan Akuntansi, Kontrol Atasan, Budaya Etis Organisasi, Penegakan Hukum dan Kecurangan Akuntansi. Jurnal Riset Akuntansi & Perpajakan (JRAP), 6(02), 1–12.

https://doi.org/10.35838/jrap.v6i02.791

Fernandhytia, F., & Muslichah, M. (2020). The Effect of Internal Control, Individual Morality and Ethical Value on Accounting Fraud Tendency. Media Ekonomi Dan Manajemen, 35(1), 112. https://doi.org/10.24856/mem.v35i1.1343

Ghozali, imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivariete dengan Program SPSS. Badan penerbit, Universitas Diponogoro.

Gustarina, D., Azmi, Z., & Murialti, N. (2021). Faktor Yang Mempengaruhi Kecenderungan Kecurangan Akuntansi Pada Rumah Sakit Kota Pekan Baru. Bilancia: Jurnal Ilmiah Akuntansi, 5(2), 193–204. http://www.ejournal.pelitaindonesia.ac.id/ojs32/index.php/BILANCIA/index

Juliantari. (2020). Internal Faktor yang Mempengaruhi Kecenderungan Kecurangan Akuntansi pada Lembaga Perkreditan Desa di Kabupaten Karangaasem. Jurnal Kharisma, Vol.2.No.1.

Lioni, N. M. I. (2021). Pengaruh Ketaatan Aturan Akuntansi, Asimetri Informasi dan Moralitas Manajemen terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Kasus pada Lembaga Perkreditan Desa di Kabupaten Badung). Skripsi Program Studi AKuntansi Universitas Warmadewa.

Nurjanah, I. A., & Setiawan, M. A. (2021). Pengaruh Pengendalian Internal, Moralitas Individu dan Budaya Organisasi terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi Pemerintah Desa. Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 3(3), 517–528. https://doi.org/10.24036/jea.v3i3.396

Nusabali. (2019). Eks Ketua LPD Pacung Divonis Setahun. Nusabali.com. https://www.nusabali.com/berita/54456/eks-ketua-lpd-pacung-divonis-setahun

Patrolipost. (2021). Data Pansus LPD DPRD Bali Menunjukkan 158 LPD di Bali Bangkrut. Patrolipost.com Dimensi Baru Informasi.

https://www.patrolipost.com/91726/data-pansus-lpd-dprd-bali-menunjukkan-158-lpd-di-bali-bangkrut/

Pramiarsih, E. E. (2018). Sistem Pengendalian Internal dan Akuntansi untuk Kas. In Penghantar Akuntansi 2 (p. 1). agrup Penerbitan CV Budi Utama.

Prihandoko, W., & Rusdi, D. (2020). Pengaruh keefektifan pengendalian internal, ketaatan aturan akuntansi, dan kepuasan kerja terhadap kecurangan akuntansi. Jurnal Profita Edisi 4, 1, 1–14.

Purwati. (2020). Pengaruh Kesesuaian Kompensasi, Ppengendalian Internal, Budaya Organisasi, Kompetensi, dan Ketaatan Aturan Akuntansi Terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris pada OPD Kabupaten Magelang). Skripsi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Magelang.

Putra, I. B. U., Saputra, K. A. K., Udayana, I. B. N., Amerta, I. M. S., Prawita, D. I. K. A., & Cahyani, P. D. (2024). The Effect Of Sustainability Trilogy Leadership On Green Performance: The Mediation Role Of Organisational Support And Dynamic Exploration Capability In The Perspective Of Local Wisdom. Journal of Sustainability Science and Management, 19(7), 39-56.

Putri, A. (2018). Fraud ( Kecurangan ) Laporan Keuangan. Jurnal Riset Akuntansi Dan Komputerisasi Akuntansi, 2.

Rachman, T. (2018). Auditing 1. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 10–27.

Downloads

Published

2025-07-08

How to Cite

Cahyani, N. K. P., Intan Saputrarini, & Purnami, A. S. (2025). PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, KETAATAN ATURAN DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP KECENDERUNGAN KECURANGAN AKUNTANSI. KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi, 17(1). Retrieved from https://www.ejournal.warmadewa.ac.id/index.php/krisna/article/view/12889